MEP

Medical Education & Profession - ISMKI

Pengembangan pendidikan kedokteran serta membangun kesiapan mahasiswa dalam menghadapi dunia profesi medis.

Bidang Medical Education & Profession (MEP) berperan dalam pengembangan pendidikan kedokteran serta membangun kesiapan mahasiswa dalam menghadapi dunia profesi medis. MEP bertujuan untuk meningkatkan kualitas pendidikan kedokteran, membangun kesadaran akan isu-isu kesehatan, serta memperjuangkan hak dan kesejahteraan mahasiswa kedokteran di Indonesia.

 

Melalui berbagai program dan inisiatif, Bidang Medical Education & Profession (MEP) ISMKI berkomitmen untuk mencetak calon dokter yang kompeten, profesional, serta siap menghadapi tantangan di dunia medis.

Tentang Kami

Peran & Tanggung Jawab:

Pengembangan Pendidikan Kedokteran

Mengkaji dan mengembangkan sistem pendidikan kedokteran agar sesuai dengan standar nasional dan internasional.

Membantu mahasiswa dalam persiapan memasuki dunia profesi melalui pelatihan keterampilan klinis dan non-klinis.

Menganalisis kebijakan pendidikan kedokteran serta memperjuangkan hak mahasiswa kedokteran dalam sistem akademik.

Membangun kerja sama dengan institusi pendidikan, organisasi profesi, dan pemangku kepentingan lainnya.

Mendorong mahasiswa untuk terlibat dalam penelitian dan inovasi guna meningkatkan kualitas layanan kesehatan.

Program Kami

Indonesian Medical Olympiad (IMO)

Indonesian Medical Olympiad (IMO)

Kompetisi akademik kedokteran berskala nasional yang diselenggarakan oleh ISMKI bekerja sama dengan institusi pemegang tender, serta AIPKI.

Mapresnas

Mapresnas

Kompetisi untuk mengapresiasi pencapaian, & meningkatkan kualitas serta integritas pendidikan kedokteran di Indonesia.

MEP Library

MEP Library

Program yang dirancang untuk mengumpulkan dan menyatukan beragam sumber daya pembelajaran tambahan: ebook, panduan praktik klinis, video praktik klinis, dan materi pendukung lainnya

MEP Interact

MEP Interact

Platform interaktif berbasis webinar, IG Live, dan podcast untuk berbagi ilmu, membahas isu kedokteran terkini, serta mendukung pembelajaran, riset, dan kompetisi akademik.

MEPortal

MEPortal

Wadah berbagi informasi pendidikan dan profesi kedokteran oleh MEP ISMKI yang memfasilitasi komunikasi antar Fakultas Kedokteran di Indonesia dan mendorong inovasi.

Manajemen Isu dan Kajian MEP

Manajemen Isu dan Kajian MEP

Manajemen isu dan kajian pendidikan kedokteran mengidentifikasi dan merespons tantangan serta peluang, merumuskan strategi advokasi untuk meningkatkan kualitas pendidikan dan profesionalisme tenaga medis.

ISMKI Academy

ISMKI Academy

Platform pembelajaran kedokteran terstruktur yang mengumpulkan materi dari berbagai institusi dan mahasiswa berprestasi untuk meningkatkan akses dan kesetaraan pendidikan kedokteran di Indonesia.

Berita Terbaru dari:

Medical Education & Profession (MEP)

National Team of MEP

Farhanah Naurah Azzah

National Coordinator of MEP

Dinda Aziza Bryllianna

Vice National Coordinator for Education of MEP

Avisina Bahirani

Vice National Coordinator for Profession of MEP

Yuni Arta Tambun

Vice National Coordinator for Research of MEP

Mutiara Dwi Lathifahtul Ulyaa

Secretary of MEP

Nur Fadhilah

Media Coordinator of MEP

Alia Asy-Syifa

National Staff of MEP

Putri Raudhatul Jannah

National Staff of MEP

Shalsabilla Novelita Putri

National Staff of MEP

Azkiya Alika

National Staff of MEP

A. Fadilah Nur Rizqi

National Staff of MEP

Aisyah Alhumaira

National Staff of MEP

Andi Sabila Aprilia Aditya

National Staff of MEP

Ellxi Lidya Louiz Kandou

National Staff of MEP

Moh Gilang Altaf A Lapada

National Staff of MEP

Muhammad Aqasyah Arya Khansa

National Staff of MEP

Muhammad Edo Tanayah

National Staff of MEP

Riskia Tirta Nirwana Sopacua

National Staff of MEP

Sabrina Tertia Rucita Aramintana

National Staff of MEP

Afiliations

Anak Agung Nissa Maheswari

General Assistant of VPPA for MEP